apps

LOWONGAN KERJA PT. KAVANA KARYA INDONESIA

Tertarik dengan info lowongan kerja PT Kavana Karya Indonesia? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini.

Posisi

IT SUPPORT

Lokasi Bekerja

Jakarta Barat, Jakarta Raya

Tugas dan Tanggung Jawab :

  • Melakukan Instalasi dan pemeliharaan perangkat keras komputer
  • Memahami software dan aplikasi program
  • Melakukan monitoring jaringan komputer
  • Bertanggung jawab atas laporan IT
  • Bertanggung jawab atas pembayaran tagihan aplikasi
  • Melakukan monitoring, memecahkan permasalahan tentang permasalahan pada perangkat lunak atau perangkat keras.
  • Melakukan monitoring, memecahkan permasalahan tentang permasalahan internet atau jaringan.
  • Bekerja sama dengan berbagai departemen untuk memberikan solusi terkait permasalahan yang terkait pada IT Support, server di kantor, dan server di cloud.

Kualifikasi :

  • Pendidikan Minimal S1 Teknik Informatika / Teknik Komputer / Sistem Informasi
  • Pengalaman di sistem operasi Windows, hosting web, Sistem Operasi Linux, dan Google Apps minimal 2 tahun
  • Perawatan panel kontrol server ataupun piranti jaringan
  • Akrab dengan perangkat keras PC, Printer, Pemindai, Periferal Komputer, NAS, Mesin POS
  • Memahami Konektivitas PC user – Ethernet, TCP / IP, Switch, Router, Firewall, dan VPN
  • Berpengalaman di Server (Hardware/Software)
  • Kemampuan untuk mengkomunikasikan informasi teknis baik lisan maupun tulisan
  • Penempatan kerja di Jakarta Barat 

Cara Melamar Kerja:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas, silahkan kirim CV lengkap (Ijazah / Transkip) dengan foto terbaru ke link yang ada di bawah ini :

PT Kavana Karya Indonesia

Harap berhati-hati, seluruh proses pendaftaran tidak dipungut biaya sedikitpun!!!!